Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Apakah Diet Ketogenic Membutuhkan VCO (Virgin Coconut Oil)?

Artikel ini dibuat berdasarkan pertanyaan yang sering muncul di grup Ketogenic Indonesia. Apakah pelaku diet ini membutuhkan VCO? Mengapa awal mula melakukan KetoFastosis (ketogenic+puasa) harus mengonsumsi VCO? Karena sudah tidak mengonsumsi karbo lagi, otot tubuh menjadi sumber paling mudah untuk dipecah menjadi bahan bakar bagi pembuatan Glukosa. Dengan mengonsumsi VCO, tubuh tidak sibuk mencari glukosa baru untuk dijadikan bahan bakar dan memecah otot untuk dijadikan pembentukan glukosa baru, karena keton akan cepat menggantikan peran glukosa sebagai bahan bakar tubuh. VCO membuat ketogenesis (pembentukan keton) di liver cepat terjadi, dan tidak perlu terjadi banyak proses Gluconeogenesis dari "Kanibalisasi" massa otot di Periode Transisi setelah adaptasi tercapai. Jika Anda membaca cara  memulai diet ketogenic , tentunya Anda memahami bahwa tubuh kita sedang beradaptasi dalam cara memperoleh pasokan energi. VCO akan mempermudah tubuh memperoleh bahan bakar yg dibu

Kanker Serviks Hilang

Berikut ini adalah pengalaman salah seorang pelaku pola makan ketogenic+fasting (ketofastosis) yang berhasil sembuh dari kanker serviks (rahim). Ini adalah teks yang disalin apa adanya dari testimonial yang bersangkutan di grup FB  KETO-FASTOSIS (FASTING on KETOSIS) yang dipublikasikan pada 28 Februari 2017. Pada saat itu .... sekitar awal Maret 2015 saya mendapatkan nikmat dari Allah label cancer di tubuh saya, ketauan ga sengaja gegara infeksi IUD dan bleding, hasil biopsi positip servical cancer dan jenis sel nya carsinoma termasuk.ganas. Ultimatum dokter usia saya hanya bertahan 6 bulan kalau ga secepatnya operasi angkat rahim dan kemo serta bla bla ... hiks Berpacu dengan waktu karena menolak Operasi dan Kemo, saya ngga sanggup dengan efek samping nya Semua nasehat dan saran saya terima, apapun ikhtiar saya lakukan dengan harapan sembuh, bersyukur Allah masih menempatkan saya di lingkungan orang2 baik dan tulus. Ada dua fase yang saya lakukan : 1. Fase Doa 2. Fase merub